Saya Tidak GOLPUT

Rabu, 9 Juli 2014 Indonesia punya hajat besar, memilih pemimpin untuk 5 tahun kedepan. Saya gak cukup paham tentang politik dan saya juga gak mau mbahas itu. Kesempatan kali ini saya cuma mau sharing apa yang udah saya lakukan tadi pagi.
Yup,...